Stadion Piala Dunia 2010
Sepuluh stadion telah dipersiapkan dalam rangka pagelaran pertandingan sepak bola dunia. Sebagai tuan rumah Piala Dunia 2010, Afrika Selatan tentu tidak main-main dengan urusan lapangan hijau yang akan menjadi tempat perebutan juara sepak bola paling bergengsi sejagat. Berikut ini adalah nama stadion tersebut dan jadwal pertandingan yang akan digelar disana.1. Stadion Soccer City, Johannesburg
11 Juni - 16:00 Grup A Afrika Selatan - Meksiko
14 Juni - 13:30 Grup E Belanda - Denmark
17 Juni - 13:30 Grup B Argentina - Republik Korea
20 Juni - 20:30 Grup G Brazil – Pantai Gading
23 Juni - 20:30 Grup D Ghana - Jerman
27 Juni - 20:30 Babak 16 Besar 1 B – 2 A
02 Juli - 20:30 Perempat final Pemenang pertandingan 49 – 50
11 Juli - 20:30 Final Pemenang pertandingan 61 – 62
2. Stadion Green Point, Cape Town
11 Juni - 20:30 Grup A Uruguay - Perancis
14 Juni - 20:30 Grup F Italia - Paraguay
18 Juni - 20:30 Grup C Inggris - Aljazair
21 Juni - 13:30 Grup G Portugal - Rep. Dem. Rakyat Korea
24 Juni - 20:30 Grup E Kamerun - Belanda
29 Juni - 20:30 Babak 16 Besar 1 H – 2 G
03 Juli - 16:00 Perempat final Pemenang pertandingan 52 – 51
06 Juli - 20:30 Semi final Pemenang pertandingan 58 – 57
3. Ellis Park, Johannesburg
12 Juni - 16:00 Grup B Argentina-Nigeria
15 Juni - 20:30 Grup G Brazil - Rep. Dem. Rakyat Korea
18 Juni - 16:00 Grup C Slovenia-Amerika Serikat
21 Juni - 20:30 Grup H Spanyol-Honduras
24 Juni - 16:00 Grup F Slovakia-Italia
28 Juni - 20:30 Babak 16 Besar 1 G – 2 H
03 Juli - 20:30 Perempat final Pemenang pertandingan 55 – 56
4.Stadion Royal Bafokeng, Rustenburg
12 Juni - 20:30 Grup C Inggris - Amerika Serikat
15 Juni - 13:30 Grup F Selandia Baru - Slovakia
19 Juni - 16:00 Grup D Ghana - Australia
22 Juni - 16:00 Grup A Meksiko - Uruguay
24 Juni - 20:30 Grup E Denmark - Jepang
26 Juni - 20:30 Babak 16 Besar 1 C – 2 D
5. Stadion Nelson Mandela, Port Elisabeth
12 Juni - 13:30 Grup B Republic Korea - Yunani
15 Juni - 16:00 Grup G Pantai Gading - Portugal
18 Juni - 13:30 Grup D Jerman - Serbia
21 Juni - 16:00 Grup H Chili - Swiss
23 Juni - 16:00 Grup C Slovenia - Inggris
26 Juni - 16:00 Babak 16 Besar 1 A – 2 B
02 Juli - 16:00 Perempat final Pemenang pertandingan 53 – 54
10 Juli - 20:30 Juara 3 Kalah Pertandingan 61 – 62
6. Stadion Free State, Bloemfontein
14 Juni - 16:00 Grup E Jepang-Kamerun
17 Juni - 16:00 Grup B Yunani-Nigeria
20 Juni - 13:30 Grup F Slovakia-Paraguay
22 Juni - 16:00 Grup A Perancis-Afrika Selatan
25 Juni - 20:30 Grup H Swiss-Honduras
27 Juni - 16:00 Babak 16 Besar 1 D – 2 C
7. Stadion Mbombela, Nelsfruit
16 Juni - 13:30 Grup H Honduras-Chili
20 Juni - 16:00 Grup F Italia - Selandia Baru
23 Juni - 20:30 Grup D Australia-Serbia
25 Juni - 16:00 Grup G Rep. Dem. Rakyat Korea - Pantai Gading
8. Stadion Moses Mabhida, Durban
13 Juni - 20:30 Grup D Jerman - Australia
16 Juni - 16:00 Grup H Spanyol - Swiss
19 Juni - 13:30 Grup E Belanda - Jepang
22 Juni - 20:30 Grup B Nigeria - Republik Korea
25 Juni - 16:00 Grup G Portugal - Brazil
28 Juni - 16:00 Babak 16 Besar 1 E – 2 F
07 Juli - 20:30 Semi-final Pemenang pertandingan 59 – 60
9. Stadion Peter Mokaba, Polokwane
13 Juni - 13:30 Grup C Aljazair-Slovenia
17 Juni - 20:30 Grup A Perancis-Meksiko
22 Juni - 20:30 Grup B Yunani-Argentina
24 Juni - 16:00 Grup F Paraguay-Selandia Baru
10. Stadion Loftus Versfeld, Pretoria
13 Juni - 16:00 Grup D Serbia-Ghana
16 Juni - 20:30 Grup A Afrika Selatan-Uruguay
19 Juni - 20:30 Grup E Kamerun-Denmark
23 Juni - 16:00 Grup C Amerika Serikat-Aljazair
25 Juni - 20:30 Grup H Chili-Spanyol
29 Juni - 16:00 Babak 16 Besar 1 F – 2 E
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silakan Komentar